Bola Tempe Ala Atika |
- Tempe
- Bawah Merah & Putih
- Cabe
- Gula
- Garam
- Telur
- Penyedap Rasa Ayam
Cara Membuat :
- Pertama tama hancurkan Tempe dengan cara di Ulek ( tau kan maksudnya di ulek? yah Di gerus pakek Cobek :P )
- Setelah itu haluskan Bawang Merah & Putih beserta Cabe Gula dan Garam. (Harus Sampai Halus ya)
- Setelah itu campurkan Adonan Tempe dengan bumbu yang sudah di haluskan.
- Tamhankan Telur dan Penyedap Rasa Ayam Ke dalam adonan.
- Bentuk adonan Bulat- bulat, kemudian goreng d minyak yang panas.
- Oh ya kalau minyak udah panas kecilkan apinya biar matang keseluruhan.
- Kalau udah berwarna Kuning Kecoklatan baru Angkat dan tiriskan.
- Dan masakan siap di hidangkan ^_^
Bola Tempe Ala Atika
Bola Tempe Ala Atika
Tidak ada komentar:
Posting Komentar